Implementasi Relaksasi Benson untuk Penurunan Tingkat Kecemasan Pasien Pre Sectio Caesarea dengan Spinal Anestesi

  • Aida Mulia Sofiyana Fakultas Ilmu Kesehatan, Universitas Harapan Bangsa
  • Dwi Novitasari Fakultas Ilmu Kesehatan, Universitas Harapan Bangsa
  • Surtiningsih Surtiningsih Fakultas Ilmu Kesehatan, Universitas Harapan Bangsa
Keywords: anestesi spinal, kecemasan, relaksasi benson, sectio caesarea

Abstract

Data WHO menyebutkan bahwa angka persalinan sectio caesarea di seluruh dunia mengalami peningkatan sebesar 21% dan perkiraan hampir 29% dari semua kelahiran akan menggunakan metode sectio caesarea pada tahun 2030 mendatang. Menurut data Riskesdas 2018, penggunaan sectio caesarea di Indonesia sebesar 17,6% dengan wilayah Jawa Tengah yaitu 17,1% . Sectio caesarea tidak terlepas dari tindakan anestesi yang menimbulkan dampak kecemasan. Kecemasan dapat diatasi menggunakan relaksasi Benson. Tujuan PkM adalah membantu menurunkan tingkat kecemasan pasien pre sectio caesarea dengan anestesi spinal menggunakan relaksasi Benson. PkM ini dilakukan dengan memberikan pemahaman relaksasi Benson dan dilakukan pengukuran TTV serta skor kecemasan menggunakan STAI-S sebelum dan setelah relaksasi Benson selama 10-15 menit yang diberikan pada sehari sebelum operasi dan 1 jam - 30 menit menjelang operasi. Relaksasi Benson dapat menurunkan kecemasan dengan penurunan rata-rata kecemasan hari ke-1 yaitu sebesar 8,10 dengan nilai standar deviasi 1,583 dan hari ke 2 penurunan sebesar 8,80 dengan nilai standar deviasi 1,710, sesuai dengan hari ke-2 yang memiliki penurunan kecemasan paling banyak yaitu 24 peserta (80%) mengalami cemas ringan dan 6 peserta (20%) mengalami cemas sedang. Kegiatan PkM ini menghasilkan luaran publikasi jurnal dan video terapi Benson.

References

Abdullah, V. I., & Ikraman, R. A. S. (2021). Penanganan Kecemasan Pada Ibu Hamil Menggunakan Teknik Relaksasi Autogenik (Harlina (ed.); 1st ed.). Aceh: Yayasan Penerbit Muhammad Zaini.

Bisri, T., Wahjoeningsih, S., & Suwondono, B. S. (2013). Anestesi Obstetri. Jakarta: Komisi Pendidikan dan KATI.

Butterworth, F. J., Mackey, D. C., & Wasnick, J. D. (2013). Clinical Anesthesiology (5th ed.). New york: MC Graw Hill.

Carpenito, L. J. (2021). Buku Saku Diagnosa Keperawatan (13th ed.). Jakarta: Penerbit Buku Kedokteran EGC.

Cunningham, Leveno, Bloom, Houth, Rouse, & Spong. (2017). Obstetri Williams (23th ed). Jakarta: Penerbit Buku Kedokteran EGC.

Hartanti, R. W. (2019). Hubungan Mekanisme Koping Dengan Tingkat Kecemasan Pasien Pre Operasi Sectio Caesarea Di Rsud Sleman Yogyakarta Tahun 2018. (Skripsi), Universitas Aisiyah Yogyakarta, Yogyakarta, Indonesia.

Kemenkes. (2018). Laporan nasional riskesdas tahun 2018. In Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan. KEMENKES RI.

Luh, N., Marhaeni, P., Ayu, G., Mahayati, D., & Made, N. (2020). Gambaran Persalinan Dengan Sectio Caesarea Di Instalasi Gawat Darurat Kebidanan Rumah Sakit Umum Pusat Sanglah Denpasar Tahun 2020. 9(1), 19–27.

Mu’alifah, K. (2019). Penerapan Relaksasi Benson Pada Pasien Pre Operasi Sectio Caesarea Dengan Kecemasan Di Rsud Kabupaten Temanggung [PoltekkesSemarang].https://repository.poltekkessmg.ac.id/index.php?p=show_detail&id=18091&keywords=

Mulugeta, H., Ayana, M., Sintayehu, M., Dessie, G., & Zewdu, T. (2018). Preoperative Anxiety And Associated Factors Among Adult Surgical Patients In Debre Markos And Felege Hiwot Referral Hospitals, Northwest Ethiopia. BMC Anesthesiology, 18(155), 1–9. https://www.ncbi.nlm.nih.g ov/pmc/articles/PMC6208029/pdf/12871_2018_Article_619.pdf

Nursalam. (2014). Manajemen Keperawatan : Aplikasi dalam Praktik Keperawatan Profesional. Jakarta: PT Salemba Medika.

Pardede, J. A., & Tarigan, I. (2020). The Anxiety Level of Mother Presectio Caesar with Benson’s Relaxation Therapy. Jendela Nursing Journal, 4(1), 20–28. https://doi.org/10.31983/jnj.v4i1.5801

Pittman, M. C., & Karle, M. E. (2015). Rewire Your Anxious Brain: How To Use The Neuroscience Of Fear To End Anxiety, Panic, And Worry (J. Sar (ed.)). Oakland: New Harbinger Publications.

Rehatta, N. M., Hanindito, E., Tantri, A. R., Redjeki, I. S., Soenarto, R. ., Bisri, D. Y., Musba, A. M. T., & Lestari, M. I. (2019). Anestesiologi dan Terapi Intensif (Edisi Pert). Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.

Sari, yuli P. (2019). Kecemasan Pasien Pre Operasi Bedah Mayor (1st ed.). Purwokerto: CV. Pena Persada.

Setyowati, L., & Indawati, E. (2022). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Tingkat Kecemasan Pasien Pre Operasi Laparatomi Di Rsud Cileungsi. Jurnal Ilmiah Indonesia, 7(12), 1940–19421.

Soekanto. (2017). Sosiologi Suatu Pengantar. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Solehati, T., Sholihah, A. R., Rahmawati, S., Marlina, Y., & Kosasih, C. E. (2023). Terapi Non-Farmakologi Untuk Mengurangi Nyeri Persalinan Sectio Caesarea: Systematic Review. Jurnal Ilmiah Permas: Jurnal Ilmiah STIKES Kendal,14(1),91–106.

Turksal, E. (2020). The effects of preoperative anxiety on anesthetic recovery and postoperative pain in patients undergoing donor nephrectomy. Brazilian Journal of Anesthesiology (English Edition), 70(3), 271–277. https://doi.org/10.1016/j.bjane.2020.06.004

Waryanuarita, I., Induaniasih, & Olfah, Y. (2018). Pengaruh Pemberian Terapi Musik Terhadap Kecemasan Pasien Pre General Anestesi Di RS PKU Muhammadiyah Yogyakarta. Jurnal Caring, 7(2), 60–65.

WHO. (2021). Caesarean section rates continue to rise, amid growing inequalities in access. World Health Organization. https://www. who.int/news/item/16-06-2021-caesarean-section-rates-continue-to-rise-amid-growing-inequalities-in-access/

Published
2023-10-17
How to Cite
Sofiyana, A., Novitasari, D., & Surtiningsih, S. (2023). Implementasi Relaksasi Benson untuk Penurunan Tingkat Kecemasan Pasien Pre Sectio Caesarea dengan Spinal Anestesi. Jurnal Peduli Masyarakat, 5(4), 951-960. https://doi.org/10.37287/jpm.v5i4.2282