Optimalisasi Managemant Stres dengan Metode Self Change
Abstract
Pembelajaran daring terdapat berbagai kendala dalam penerapannya. Pembelajaran melalui internet menjadi hal yang sulit dilakukan di beberapa daerah tertentu dengan jaringan yang tidak memadai. Berbagai tuntutan pembelajaran yang harus diselesaikan oleh siswa menyebabkan mereka mengalami stress. Ketidakmampuan mahasiswa untuk beradaptasi dengan keadaan yang baru tersebut membuat mereka mengalami stress. Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk meningkatkan pengetahuan siswa tentang stress dan meningkatkan kesadaran dan kemampuan siswa dalam pengelolaan stress. Metode yang digunakan dalam pelaksanaan pengabdian masyarakat adalah dengan melakukan pengukuran tingkat pengetahuan siswa tentang stres sebelum diberikan pendidikan kesehatan setelah itu melakukan penyuluhan mengenai stress dan self change. Evaluasi yang dilakukan dengan cara memberikan pertanyaan posttest. Terjadi peningkatan pengetahuan sebelum dan setelah dilakukan pendidikan tentang stress dan self change dan siswa dapat mengikuti langkah-langkah menejemen stress sesuai dengan yang sudah diajarkan. Terdapat perbedaan hasil pre-test dan post-test siswa siswi yang mengikuti penyuluhan menejemen stress dengan self change di SMA Dwijendra Denpasar.
References
Cronin, S., Becher, E. H., Maher, M., & Dibb, S. (2015). Parents and stress: Understanding experiences, context and responses. Children’s Mental Health e-Review, 1–16.
Deater-Deckard, K., & Panneton, R. (2017). Parental stress and early child development: Adaptive and maladaptive outcomes. Switzerland: Springer.
Dharsana, I Ketut. (2015b). RPBK untuk pengembangan variabel terikat bakat (05 juni 2015). BK FIP UNDHIKSA.
Halter, M. J. (2018). Varcarolis’s foundations of psychiatric mental health nursing: A clinical approach (8th Ed.). St. Louis: Elsevier.
Hulu, V. T., Pane, H. W., Zuhriyatun, F., Munthe, S. A., Salman, H., Sulfianti, … Mustar. (2020). Promosi Kesehatan Masyarakat. Medan: Yayasan Kita Menulis.
Ifdil& Taufik . (2013). “Kondisi Stres Akademik Siswa SMA Negeri di Kota Padang”. Jurnal Konseling dan Pendidikan, 1 (2), 143-150.
Jackson, A. P., & Choi, J. (2018). Parenting stress, harsh parenting, and children’s behavior. Journal of Family Medicine & Community Health, 5(3).
Maghfiroh, L., & Wijayanti, F. (2021). Parenting stress dengan kekerasan verbal pada anak usia sekolah di masa pandemi covid-19. Jurnal Kesehatan Kusuma Husada, 12(2), 187–193.
Olpin, M., & Hesson, M. (2021). Stress management for life (5th Ed.). Australia: Cengage Learning.
Townsend, M. ., & Morgan, K. I. (2018). Psychiatric mental health nursing: concept of care in evidence-based practice (9th Ed.). Philadelphia: F.A. Davis Company.