Workshop Standar Asuhan Keperawatan dan Sasaran Keselamatan Pasien pada Perawat di Rumah Sakit Tk II Robert Wolter Mongisidi Teling Manado
Abstract
Penerapan Asuhan Keperawatan dan penerapanan sasaran keselamatan pasien merupakan salah satu tolak ukur untuk menjamin kualitas pelayanan dalam setiap lembaga kesehatan. Perawat harus mampu memberikan pelayanan standar asuhan keperawatan pada pasien secara optimal sehingga terciptanya tingkat kesembuhan dan tingkat kepuasan pasien lebih meningkat serta hari rawat yang tidak berkepanjangan, begitu juga dengan penerapan sasaran keselamatan pasien yang harus mampu di pahami oleh perawat di rumah sakit sehingga mampu untuk mencegah kondisi yang mengakibatkan atau berpotensi mengakibatkan cedera. Tujuan pengabdian masyarakat ini adalah setelah mengikuti Workshop ini, peserta mampu mengaplikasikan penggunaan standard asuhan keperawatan dengan buku 3S di ruangan rawat inap dan mampu memahapi pelaksanaan sasaran keselamatan pasien di ruangan. Pengabdian kepada masyarakat ini di laksanakan dalam bentuk Workshop yang di laksanakan selama 1 hari pada tanggal 5 Desember 2020. Peserta workshop ini adalah sejumlah 40 Perawat di RS TK II Robert Wolter Mongisidi Manado. Metode yang di gunakan adalah di awali dengan memberikan kuesioner pada peserta, kemudian di lanjutkan dengan kegiatan workshop dan demonstrasi role play bagi perawat. Kemudian kegiatan di evaluasi dengan memberikan kuesioner kembali dan menyuruh peserta untuk melakukan role play kembali. Sasaran dari kegiatan ini adalah perawat di ruangan rawat inap maupun poli rawat jalan. Hasil pelaksanaan kegiatan ini yaitu perawat memahami penerapan standar asuhan keperawatan di ruangan, terkhusus penggunaan buku SDKI, SLKI, SIKI dalam proses asuhan keperawatan dan lebih memahami tentang penerapan sasaran keselamatan pasien di ruangan. Hasil dari pelaksanaan kegiatan ini terjadi peningkatan pemahaman perawat tentang penggunaan buku standard asuhan keperawatan dan maningkatnya pemahaman dan keterampilan terkait pelaksanaan sasaran keselamatan pasien di rumah sakit.
References
Ali, Z. (2009). Dasar-Dasar Dokumentasi Keperawatan. Jakarta : EGC
Anggraini, D., Hakim, L. and Widjiati Imam, C. (2014) „Evaluasi Pelaksanaan Sistem Identifikasi Pasien di Instalasi Rawat Inap Rumah Sakit‟, Jurnal Kedokteran Brawijaya, 28(1), pp. 99–105. doi: 10.21776/ub.jkb.2014.028.01.32.
Asriani., Mattalatta., Betan, A. (2016). Pengaruh Penerapan Model Prakte Keperawatan Profesional (MPKP) Terhadap Standar Asuhan Keperawatan dan Kepuasan Kerja Perawat di Ruang Rawat Inap Rumah Sakit Bhayangkara Makassar. Jurnal Mirai Management, 1, 1 – 14.
Bateman, Nancy. (2012). The Business of Nurse Management: A Toolkit for Success. New York; Springer Publisher Companycasesl.
Bawelle, S. C., Sinolungan, J. S. V. and Hamel, R. S. (2013) „Hubungan Pengetahuan Dan Sikap Perawat Dengan Pelaksanaan Keselamatan Pasien (Patient Safety) Di Ruang Rawat Inap RSUD LIUN KENDAGE Tahun A‟, 1
Carpernito, Lynda J. and Moyet. 2006. Buku Saku Diagnosis Keperawatan, Edisi 10. Jakarta: EGC
Chang, et al. 2009. Patofiologi : Aplikasi pada Praktik Keperawatan. Alih bahasa Andry Hartono. Jakarta : EGC
Clancy, C. M. (2011) „New research highlights the role of patient safety culture and safer care‟, Journal of Nursing Care Quality, 26(3), pp. 193–196. doi: 10.1097/NCQ.0b013e31821d0520.
Depkes RI (2008) Panduan Nasional Keselamatan Pasien Rumah Sakit (Patient Safety) Edisi 2. Jakarta. doi: https://doi.org/10/1190/1.1443081.
Depkes RI, 2009 (2009)„Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 44 Tahun 2009 Tentang Rumah Sakit‟, Jakarta, (rumah sakit), p. 40. doi: 10.1017/CBO9781107415324.004.
Dewi, R., Afiyanti, Y., dan Rahayuningsih, A. (2017). A Primary Nurse Experiences in Applying Primary Method: A Phenomenology Study. Nursing Care Open Access Journal, 4, 376 – 380
Dwi Ananingsih, Pangisti & Rosa, E. M. (2016) „Kepatuhan 5 Momen Hand Hygiene Pada Petugas Di Instalasi Laboratorium Rsui Madinah Sembon‟, Jurnal Medicoeticolegal dan Manajemen Rumah Sakit, 5(1), pp. 16–24. doi: 10.18196/jmmr.5102.
Forster, A. J. et al. (2012) „Improving patient safety through the systematic evaluation of patient outcomes‟, Canadian Journal of Surgery, 55(6), pp. 418–425.
Hapsari, A. P., Wahyuni, C. U. and Mudjianto, D. (2018) „Knowledge of Surveillance Officers on Identification of Healthcare-associated Infections in Surabaya‟, Jurnal Berkala Epidemiologi, 6(2), p. 130. doi: 10.20473/jbe.v6i22018.130-138.
Huber, D.L. (2018). Leadership & Nursing Care Managements 6th Edition. Missouri; Elsevier
KARS (2017) Standar Nasional Akreditasi Rumah Sakit Edisi 1. 1st edn, Standar Akreditasi Rumah Sakit. 1st edn. Jakarta.
KARS (2019a) Instrumen Survey Standar Nasional Akreditasi Rumah Sakit SNARS Edisi 1.1.
KARS (2019b) Standar Nasional Akreditasi Rumah Sakit Edisi 1.1. Jakarta.
Komite Keselamatan Pasien Rumah Sakit (KKP-RS) (2015) Pedoman pelaporan insiden keselamatan (IKP) (patient safety incident report).
Masters, K. (Ed.). (2009). Role Development in Professional Nursing Practice (2nd ed.). Sudbury, Massachuttes: Jones and Barlett Publishers.
Mc. Cutcheon, A. S. (2006) „Staffing for safety : a synthesis of the evidence on nurse staffing and patient safety‟. Available at: htttp://www.chsrf.ca.
Mulyatiningsih, S. (2013) Determinan Perilaku Perawat Dalam Melaksanakan Keselamatan Pasien Si Rawat Inap RSAU DR. ESNAWAN ANTARIKSA JAKARTA. Depok: UI.
Nursalam. (2015). Manajemen Keperawatan: Aplikasi dalam Praktik Keperawatan Profesional Edisi 5. Jakarta; Penerbit Salemba Medika
Pengurus Pusat PPNI. (2008). Standar profesi dan kode etik perawat Indonesia. Jakarta : PPNI
Suarli, S & Bahtiar, Y (2009). Manajemen Keperawatan dengan Pendekatan Praktis. Jakarta: PT. Penerbit Erlangga.
Tim Pokja SDKI DPP PPNI, (2016), Standar Diagnosis Keperawatan Indonesia (SDKI), Edisi 1, Jakarta, Persatuan Perawat Indonesia.
Tim Pokja SLKI DPP PPNI, (2018), Standar Luaran Keperawatan Indonesia (SLKI), Edisi 1, Jakarta, Persatuan Perawat Indonesia.
Tim Pokja SIKI DPP PPNI, (2018), Standar Intervensi Keperawatan Indonesia (SIKI), Edisi 1, Jakarta, Persatuan Perawat Indonesia.



