Hubungan Dukungan Keluarga dengan Depresi pada Pasien Pasca Stroke
Abstract
Depresi pada pasien pasca stroke merupakan komplikasi yang umum terjadi pada pasien stroke yang sering kali mempengaruhi kualitas hidup pasien. Dukungan keluarga memainkan peran krusial dalam proses pemulihan, tetapi pengaruhnya terhadap kesehatan mental pasien pasca stroke belum sepenuhnya dipahami. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Hubungan dukungan keluarga dengan depresi pada pasien pasca stroke di RSUD Prof. Dr. H. Aloei Saboe Kota Gorontalo. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif dengan desain penelitian analitik observasional dengan pendekatan cross sectional dan sampel dalam penelitian yaitu 64 responden dan menggunakan teknik pengambilan sampel Accidental Sampling. Metode pengumpulan data dengan menggunakan kuesioner DASS-21 (Depression Anxiety Stress Scale) dan dianalisis dengan uji Spearman Rank. Hasil penelitian menunjukan bahwa hasil analisa univariat mayoritas responden memiliki dukungan keluarga baik 48 responden dan depresi kategori normal yaitu sebanyak 51 pasien. Hasil analisa bivariat menunjukan bahwa terdapat hubungan antara dukungan keluarga dengan depresi pada pasien pasca stroke dengan nilai (p-value=0,000). Dukungan yang diberikan oleh keluarga berupa dukungan emosional, instrumental, informasi, dan penghargaan dapat membantu pasien merasa dicintai dan dihargai. Maka dari itu, hal ini akan mengurangi gejala depresi pada pasien pasca stroke.
References
Arjanto, P. (2022). Uji Reliabilitas Dan Validitas Depression Anxiety Stress Scales 21 (Dass-21) Pada Mahasiswa. Jurnal Psikologi Perseptual, 7(1), 60-80.
Association, American Stroke. (2021). Stroke Symptoms By Learning And Sharing The F.A.S.T. Warning Signs, You Just Might Save A Life From Stroke. Https://Www.Stroke.Org/En/About-Stroke/Stroke-Symptoms
Association, A. S. (2024). Stroke Risk Factors. Https://Www.Stroke.Org/En/Aboutstroke/Stroke-Risk-Factors
Azzahra, V., & Ronoatmodjo, S. (2023). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Stroke Pada Penduduk Usia ≥15 Tahun Di Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta (Analisis Data Riskesdas 2018). Jurnal Epidemiologi Kesehatan Indonesia, 6(2). Https://Doi.Org/10.7454/Epidkes.V6i2.6508
Bagaskoro, Y. C., & Pudjonarko, D. (2017). Hubungan Lokasi Lesi Stroke Nonhemoragik Dengan Tingkat Depresi Pasca Stroke (Studi Kasus Di Poli Saraf Rsup Dr. Kariadi Semarang). Diponeg
Budianto, A., Sari, R., & Pratama, R. S. (2022). Dukungan Keluarga Terhadap Depresi Pada Pasien Lansia Pasca Stroke Hemoragik. Jurnal Ilmiah Kesehatan, 11(1), 176–182. Https://Doi.Org/10.52657/Jik.V11i1.1619
Dewi, N. M. I. M. (2022). Gambaran Kualitas Tidur Pada Lansia Di Desa Mambang Kecamatan Selemadeg Timur Kabupaten Tabanan Tahun 2022 (Doctoral Dissertation, Poltekkes Kemenkes Denpasar Jurusan Keperawatan 2022)
Franciska, T. (2021). Hubungan Dukungan Keluarga Dengan Kualitas Hidup Lansia Selama Masa Pandemik Covid 19 Studi Di Dsn. Candipari, Desa Candipari Kec. Porong Kab. Sidoarjo (Doctoral Dissertation, Stikes Bina Sehat Ppni).
Ginting, G. I., & Triana, H. (2020). Hubungan Dukungan Keluarga Dengan Kejadian Depresi Pada Pasien Pos Stroke Di Poli Neurologi Di Rsu Methodis Medan. Jurnal Keperawatan Flora, 13(2).
Gustavo C. Medeiros, Durga Roy, Nicholas Kontos, S. R., & Beach. (2020). Poststroke Depression. General Hospital Psychiatry. Https://Doi.Org/10.1016/J.Genhosppsych.2020.06.011
Haryono, R. & Utami, M. P. S. (2019). Keperawatan Medikal Bedah Ii. Pustaka Baru Press. Yogyakarta.
Ludiana, L., & Supardi, S. (2020). Hubungan Dukungan Keluarga Dengan Kualitas Hidup Pasien Pasca Stroke Di Wilayah Kerja Puskesmas Banjarsari Metro. Jurnal Wacana Kesehatan, 5(1), 505. Https://Doi.Org/10.52822/Jwk.V5i1.117
Medicine, N. L. Of. (2023). Cerebrovascular Disease. Https://Www.Ncbi.Nlm.Nih.Gov/Books/Nbk430927/
National Heart, L. (2023). What Is A Stroke? Https://Www.Nhlbi.Nih.Gov/Health/Stroke
National Library Of Medicine. (2019). Long-Term Complications Of Stroke And Secondary Prevention: An Overview For Primary Care Physicians. Https://Www.Ncbi.Nlm.Nih.Gov/Pmc/Articles/Pmc7911065/
Putra, G. J. (2019). Dukungan Pada Pasien Luka Kaki Diabetik.
Putri, D. A. (2019). Status Psikososial Lansia Di Pstw Abiyoso Pakem Sleman Yogyakarta Tahun 2019 (Doctoral Dissertation, Poltekkes Kemenkes Yogyakarta).
Rizqiyah, L. (2017). Efek Puasa Daud Terhadap Perubahan Tekanan Darah Pada Usia Lebih Dari 50 Tahun Di Kabupaten Sleman Daerah Istimewa Yogyakarta.
Robinson, R. G., & Jorge, R. E. (2016). Post-Stroke Depression : A Review. March, 221–231. Https://Doi.Org/10.1176/Appi.Ajp.2015.15030363
Suandari, K. D. (2021). Gambaran Kemampuan Komunikasi Verbal Pada Pasien Stroke Di Rumah Sakit Umum Daerah Buleleng Bali Tahun 2021 (Doctoral Dissertation, Jurusan Keperawatan 2021).
Suma P. Chand; Hasan Arif. (2023). Depression. Https://Www.Ncbi.Nlm.Nih.Gov/Books/Nbk430847/
Susilawati, A., Ratep, N., & Putera, K. (2014). Depresi Pasca-Stroke: Diagnosis Dan Tatalaksana. Cdk, 41(12), 901–905.
Syam, G.S.Y. (2022). Hubungan Dukungan Keluarga Dengan Tingkat Depresi Dengan Kualitas Hidup Lansia Di Kelurahan Paccinongang. Skripsi. Program Studi Keperawatan Uin Alauddin Makassar. Makassar.
Towfighi, A., Ovbiagele, B., El Husseini, N., Hackett, M. L., Jorge, R. E., Kissela, B. M., Mitchell, P. H., Skolarus, L. E., Whooley, M. A., & Williams, L. S. (2017). Poststroke Depression: A Scientific Statement For Healthcare Professionals From The American Heart Association/American Stroke Association. Stroke, 48(2), E30–E43. Https://Doi.Org/10.1161/Str.0000000000000113
Utama, Y. A., & Nainggolan, S. S. (2022). Faktor Resiko Yang Mempengaruhi Kejadian Stroke: Sebuah Tinjauan Sistematis. Jurnal Ilmiah Universitas Batanghari Jambi, 22(1), 549. Https://Doi.Org/10.33087/Jiubj.V22i1.1950
Utama, Y. A., & Nainggolan, S. S. (2022). Faktor Resiko Yang Mempengaruhi Kejadian Stroke: Sebuah Tinjauan Sistematis. Jurnal Ilmiah Universitas Batanghari Jambi, 22(1), 549-553.
World Health Organization. (2022). World Stroke Day 2022. Https://Www.Who.Int/Srilanka/News/Detail/29-10-2022-World-Stroke-Day-2022
World Health Organization. (2023). Depressive Disorder (Depression). Https://Www.Who.Int/News-Room/Fact-Sheets/Detail/Depression