Potensi Ekstrak Daun Sambiloto sebagai Obat Antidiabetes

  • Baridi Adlan Saputra Universitas Lampung
Keywords: andrographis paniculata, antidiabetic

Abstract

Banyak orang yang memutuskan untuk mencari oba alternatif untuk penyakit diabetes melitus yang lebih minim akan efek samping seperti tanaman herbal. Salah satu tumbuhan yang sering dijadikan sebagai obat alternatif untuk diabetes adalah daun sambiloto. Tanaman sambiloto memiliki beberapa kandungan yang bersifat antidiabetes. Tujuan dilakukannya literature review ini adalah untuk mengetahui potensi dari ekstrak daun sambiloto sebagai obat antidiabetes. Sumber referensi yang digunakan untuk menyusun tulisan ini meliputi 20 artikel yang didapat dengan melakukan literature searching di Sumber NCBI dan google schoolar yang dipublikasikan dalam rentang tahun 2000-2021. Literature sarching tersebut dilakukan dengan menggunakan kata kunci Andrographis paniculata , antidiabetic dan juga filter berupa rentang publikasi tahun 2000-2021. Hasil yang ditemukan dari literature searching ini adalah 1036 artikel yang kemudian dipilih 20 artikel berdasarkan informasi yang dibutuhkan. Hasil literature review ini berupa ekstrak daun sambiloto memiliki potensi yang cukup baik sebagai obat antidiabetes karena mengandung beberapa senyawa seperti andrografolid, , andrografin, flavonoid, penikulin dan senyawa-senyawa lainnya yang juga dapat bertindak sebagai antidiabetes.

References

Abdelmoaty MA, Ibrahim MA, Ahmed NS, Abdelaziz MA. 2010. Confirmatory Studies on the Antioxidant and Antidiabetic Effect of Quercetin in Rats. Indian Journal of Clinical Biochemis try. 25(2):188-92.

Adha, S. A., Febriyanti, R. M., & Milanda, T. (2019). Review : Potensi Sambiloto Sebagai Obat Antidiabetes Berbasis Herbal a Review : Potential of Sambiloto As Herbal Based Antidiabetic Medicine. Medical Sains, 4(1), 7–12. DOI: http://dx.doi.org/10.37874/ms.v4i1.118

American Diabetes Association. 2018. Classification and diagnosis of diabetes mellitus. Diabetes Care. 41(Suppl 1):S13–S27.

Arifin, R., Bangsawan, P. I., & Andriani. (2014). Efek Hepatoprotektor Ekstrak Etanol Lidah Buaya (Aloe vera) Terhadap Aktivitas Enzim Alanin Aminotransferase (ALT) dalam Plasma Rattus norvegicus Jantan Galur Wistar yang diinduksi Parasetamol. Faukultas Kedokteran . Universitas Tanjungpura, 9–10. https://jurnal.untan.ac.id/index.php/jfk/article/viewFile/7397/7544

Aulia, R. (2021). Efek pemberian ekstrak daun sambiloto (andrographis paniculata) terhadap penurunan glukosa darah pada tikus putih (rattus norvegicus) yang diinduksi streptozotocin. skripsi fakultas kedokteran universitas lampung.

Chao, W. W., & Lin, B. F. (2010). Isolation and identification of bioactive compounds in Andrographis paniculata (Chuanxinlian). Chinese Medicine, 5, 1–15. https://doi.org/10.1186/1749-8546-5-17

Heyne, K., “Tumbuhan Berguna Indonesia” (Terjemahan), Balai Penelitian Kehutanan, Dep. Kehutanan, Jakarta, 1756 (1987).

Illah, Z. A., Ratnani, D. R., Suwardiono, Hartati, I. (2014). Ekstraksi Hidrotopi dengan Magnetic Striret untuk Mendapatkan Senyawa Andrografolid dari Tanaman Sambiloto. Jurnal Momentum. 10(1):38-42. https://ojs2.unwahas.ac.id/index.php/MOMENTUM/article/view/962

Ismarani. (2013). Kajian Persepsi Konsumen Terhadap Penggunaan Obat Herbal ( Kasus di Unisma Bekasi). CEFAR :Jurnal Agribisnis Dan Pengembangan Wilayah, 4(2)(2),52–63. http://jurnal.unismabekasi.ac.id/index.php/cefars/article/view/58

Kemenkes. 2018. Riset kesehatan dasar. Jakarta: Badan Penelitian dan Pengembangan Kemenkes RI

Linson, M., Bresnan, M., Eraklis, A., & Shapiro, F. (1981). Acute gastric volvulus following harrington rod instrumentation in a patient with werdnig-hoffman disease. Spine, 6(5), 522–523. https://doi.org/10.1097/00007632-198109000-00015

Luman, A. (2015). Peran Inhibitor Sodium pada Terapi Diabetes Melitus. Cermin Dunia Kedokteran (CDK), 42(7), 498–503. http://www.cdkjournal.com/index.php/CDK/article/view/985

Niranjan, A., Tewari, S. K., & Lehri, A. (2010). Biological activities of Kalmegh (Andrographis paniculata Nees) and its active principles-A review. Indian Journal of Natural Products and Resources, 1(2), 125–135. http://hdl.handle.net/123456789/9819

Nugroho, A. E., Lindawati, N. Y., Herlyanti, K., Widyastuti, L., & Pramono, S. (2013). Anti-diabetic effect of a combination of andrographolide-enriched extract of andrographis paniculata (Burm f.) Nees and asiaticoside-enriched extract of Centella asiatica L. in high fructose-fat fed rats. Indian Journal of Experimental Biology, 51(12), 1101–1108. http://hdl.handle.net/123456789/24549

Oktora, L., Kumala, R., Staf, S., Program, P., Farmasi, S., & Pendahuluan, U. J. (2006). Pemanfaatan Obat Tradisional Dengan Pertimbangan Manfaat Dan Keamanannya. Majalah Ilmu Kefarmasian, III(1), 1–7. http://psr.ui.ac.id/index.php/journal/article/view/3394

Radha, R., Sermakkani, M., Thangapandian, V. (2011). Evaluation of phytochemical and antimicrobial activity of Andrographis paniculata nees (Acanthaceae) aerial parts. International Journal Of Pharmacy & Life Sciences 2 (2) : 0976-7126.

Subramanian, R., Asmawi, M. Z., & Sadikun, A. (2008). In vitro α-glucosidase and α-amylase enzyme inhibitory effects of Andrographis paniculata extract and andrographolide. Acta Biochimica Polonica, 55(2), 391–398. https://doi.org/10.18388/abp.2008_3087

Suryani, N., Endang, M., Aulani, A., (2013). Pengaruh Ekstrak Etanol Biji Mahoni terhadap Peningkatan Kadar Insulin, Penurunan Ekspresi TNF-α & Perbaikan Jaringan Pankreas Tikus Diabetes. Jurnal Kedokteran Brawijaya. 27(3): 55-9. DOI: http://dx.doi.org/10.21776/ub.jkb.2013.027.03.3

Yi, L., Li, C., Zhan, X., Cui, C., Xiao, F., Zhou, L., dan Xie, Y. (2010). Involvement of Monoaminergic System in Antidepressant-like Effect of Flavonoids Naringenin in Mice. Prog Neuropsychopharmacol Biol Psychiatry, Vol. 34: 1223-1228. DOI: http://dx.doi.org/10.37874/ms.v4i1.118

Yu BC, Chang CK, Su CF, Cheng JT. (2008). Mediation of β-endorphin in andrographolide induced plasma glucoselowering action in type I diabetes-like animals. Naunyn-Schmiedeberg’s Arch Pharmacol. 377(1) : 529–40. https://doi.org/10.1007/s00210-007-0240-0

Yulinah, E., Sukrasno, S., & Fitri, M. A. (2001). Aktivitas Antidiabetika Ekstrak Etanol Herba Sambiloto. Jms, 6(1), 13–20. https://www.researchgate.net/profile/Elin_Sukandar/publication/277051289_Aktivitas_Antidiabetika_Ekstrak_Etanol_Herba_Sambiloto_Andrographis_paniculata_Nees_Acanthaceae/links/55d4acaa08ae43dd17de4764.pdf

Published
2021-04-13
How to Cite
Saputra, B. (2021). Potensi Ekstrak Daun Sambiloto sebagai Obat Antidiabetes. Jurnal Penelitian Perawat Profesional, 3(2), 253-260. https://doi.org/10.37287/jppp.v3i2.408